√ Tips & Belajar Kosa Kata Bahasa Inggris [Paling Lengkap]

Kosa Kata Bahasa Inggris- Di jaman sekarang belajar bahasa inggris sangat perlu bahkan nantinya bermanfaat untuk kita dalam banyak hal contohnya memperluas pergaulan, pengembangan ilmu atau bisa juga untuk menjadi guru bahasa inggris.

Berikut ini adalah tahapan untuk Anda yang ingin mempelajari bahasa inggris yaitu mengenal atau mengetahui kosa kata bahas inggris terlebih dahulu sebelum ke tahap selanjutnya, tujuannya agar mempermudah dalam hal belajar bahasa inggris kedepannya. Yukk Simak!

Kosa Kata Bahasa Inggris yang Sering Dipakai

Kosa Kata Bahasa Inggris yang Sering Dipakai

 

Mengetahui banyak kosa kata adalah pondasi utama seseorang untuk menguasai bahasa, terutama dengan bahasa Inggris. Untuk bisa berbahasa Inggris dengan lancar, tentu saja, kita perlu memiliki kosa kata yang berkualitas. Berikut ini kosa kata bahasa inggris yang sering digunakan dalam percakapan yuk simak!

Hi HaiDark GelapHoliday Liburan
Hello HalloDate TanggalHoney Madu
Good morning Selamat pagiDaughter Anak PerempuanHonour Kehormatan
Good afternnon Selamat soreDay HariHorrible Mengerikan
Good day Selamat siangDifferent BerbedaHospital Rumah Sakit
Good night Selamat malamDifficult Sulit
Hungry & Thirsty Lapar & Haus
Nice to see you Senang berjumpa denganmuDirty KotorIgnore Mengabaikan
How are you Apa kabarDisappear MenghilangImportant Penting
Bye Selamat tinggalDisaster BencanaImpossible Mustahil
Where DimanaDisgusting MenjijikanInteresting Menarik
What ApaDistance Jarak
Introduce Memperkenalkan
Who SiapaDoor PintuJealous Cemburu
When KapanDream MimpiJourney Perjalanan
How BagaimanaEarth BumiKitchen Dapur
How much BerapaEducation PendidikanKnow Tahu
Eat MakanEnough CukupKnowledge Pengetahuan
Always SelaluEnvironment LingkunganLake Danau
Actually SebenarnyaEvening Malam HariLandscape Pemandangan
Usually BiasanyaEvery SetiapLanguage Bahasa
Sometimes Kadang-KadangEverybody Semua OrangLoyal Setia
Suddenly Tiba-TibaEvery Day Setiap HariLibrary Perpustakaan
After SetelahEverything SegalanyaLife Kehidupan
Before SebelumEverywhere Dimana-ManaLine Garis
Accompany MenemaniExpensive MahalLonely Kesepian
Admire MengagumiExperience PengalamanLucky Beruntung
Adventure PetualanganExpert AhliMagazine Majalah
Affection Kasih SayangExtraordinary Luar BiasaMake Membuat
Afraid TakutFamily Keluarga
Matchmaker Mak Comblang
Afternoon SoreFamous TerkenalMaybe Mungkin
Alone SendirianFarmer PetaniMidnight Tengah Malam
Another Yang LainFast CepatMilk Susu
Ant SemutFather & Mother Ayah & IbuMind Pikiran
Anything ApapunFeel MerasaMistake Kesalahan
Anywhere Di ManapunField LapanganMoney Uang
Arrogant SombongRice-Field SawahMoon Bulan
Autumn Musim GugurFinger JariMorning Pagi
Available TersediaFish IkanMosque Masjid
Bathroom Kamar MandiFlood BanjirMountain Gunung
Behavior Tingkah LakuFloor LantaiNature Alam
Behind DibelakangFlower BungaNaughty Nakal
Believe PercayaFor UntukNear, Far Dekat, Jauh
Beside Di SampingForest HutanNeighbour Tetangga
Big BesarForever SelamanyaNervous Gugup
Black & White Hitam & PutihForget LupaNew Baru
Blind TunanetraForgive MemaafkanNews Berita
Blood DarahFreedom KebebasanNewspaper Koran
Brain OtakFriend TemanNobody Tak Seorang Pun
Bread RotiFruits Buah-BuahanNorth Utara
Breakfast Sarapan PagiFuture Masa DepanOcean Lautan
Bridge JembatanGarden KebunOffice Kantor
Brother Saudara (Laki-Laki)Generous DermawanOnion Bawang
Candle LilinGet MendapatkanOpen Buka
Candy PermenGive MemberiOpportunity Kesempatan
Conversation PercakapanGovernment PemerintahOrdinary Biasa
Challenge TantanganGrade TingkatPaper Kertas
Chance PeluangGrandfather KakekPark Taman
Change MengubahGrandmother Nenek
Parents Orang Tua (Ayah & Ibu)
Childhood Masa KecilGrass RumputParty Pesta
Church GerejaGuest TamuPassenger Penumpang
Color WarnaHabit KebiasaanPerfect Sempurna
Company PerusahaanHair RambutPath Jalan Setapak
Confident Percaya DiriHave MemilikiPicture Gambar
Congratulations! Selamat!He Dia (Laki-Laki)Place Tempat
Country NegaraHealth KesehatanPocket Saku
Crazy GilaHeart HatiPoem Sajak
Cry MenangisHeaven SurgaPunishment Hukuman
Curious PenasaranHell NerakaPurpose Tujuan
Cute ImutHere DisiniQuestion Pertanyaan
Dangerous BerbahayaHistory SejarahRain Hujan
Really Benar-Benar
Remember Ingat

Kosa Kata Bahasa Inggris Kata kerja

Kosa Kata Bahasa Inggris Kata kerja

Ya, kata kerja bahasa Inggris tidak diragukan lagi merupakan hal yang penting untuk dapat dikuasai jika kita benar-benar ingin bisa berbicara bahasa Inggris dengan baikdan benar. Tentu saja, ketika kita berbicara bahasa Inggris, suatu hari kita akan menemukan kata kerja bahasa Inggris yang, tentu saja, kita harus mengerti dengan benar agar tidak salah.

FeelMerasaAttackMenyerang
SpeakBerbicaraBuildMembangun
ListenMendengarkanCarePeduli
Smile – TellTersenyum – MengatakanCleanMembersihkan
LaughTertawaCompareMembandingkan
SleepTidurContainMengandung
DreamBermimpiCookMemasak
InviteMengundangCreateMenciptakan
VisitMengunjungiDisturbMengganggu
MeetBertemuEncourageMendorong
EatMakanExpandMemperluas
DrinkMinumExtendMemperpanjang
BringMembawaForgiveMemaafkan
FollowMengikutiGuideMembimbing
TakeMengambilIncreaseMeningkatkan
MakeMembuatLieBerbohong
SitDudukLikeMenyukai
StandBerdiriOvercomeMengatasi
RunBerlariPretendBerpura-Ura
WalkBerjalanPunishMenghukum
WaitMenungguReflectMencerminkan
WorkBekerjaReplaceMenggantikan
WatchMenontonFindMenemukan
TeachMengajarAskBertanya
ReadMembacaHaveMempunyai
WriteMenulisWantIngin
StudyBelajarPromiseBerjanji
PutMeletakanSaveMenyimpan
PrepareMempersiapkanUnderstandMengerti
ExplainMenjelaskanProveMembuktikan
DescribeMenggambarkanSayMengatakan
ThinkBerpikirSingBernyanyi
AdviseMenasehatiSpendMenghabiskan
AttendMenghadiriSpareMeluangkan
PersuadeMembujukSwearBersumpah
BuyMembeliSwimBerenang
SellMenjualSweepMenyapu
PayMembayarWashMencuci
BorrowMeminjamTearMerobek
LendMeminjamkanTouchMenyentuh
BelievePercayaTrapMenjebak
GoPergiWearMemakai
ComeDatangKnowMengetahui
ReceiveMenerimaWishBerharap
RefuseMenolakCountMenghitung
ChooseMemilihKickMenendang
HopeMengharapkanGetMendapatkan
RemindMengingatkanIgnoreMengabaikan
DecideMemutuskanForbidMelarang
TryMencobaAttackMenyerang
CallMemanggilBiteMenggigit
MentionMenyebutDrawMenggambarkan
InsultMenghinaPushMendorong
PraiseMemujiPullMenarik
CatchMenangkapFoldMelipat
BlameMenyalahkanGuessMenebak
AddMenambahkanBlowMeniup
KeepMenjagaChewMengunyah
ForgetLupaReachMeraih
RememberMengingatkanRepairMemperbaiki
CutMemotongEndMengakhiri
ShareBerbagiWithdrawMenarik
DivideMembagiSeeMelihat
JoinBergabungCryMenangis
AgreeMenyetujuiLeaveMeninggalkan
AccompanyMenemaniAdmitMengakui
AvoidMenghindariAllowMengizinkan
AffectMempengaruhiAnswerMenjawab

Kosa Kata Bahasa Inggris Kata Benda

Kosa Kata Bahasa Inggris Kata Benda

Perbedaan kata benda adalah salah satu faktor penting yang harus dikuasai ketika belajar bahasa Inggris, di mana kata benda ini digunakan setidaknya 30 persen dalam setiap kalimat dalam bahasa Inggris. Anda juga dapat membuat daftar kata benda yang harus dipahami dan dikuasai setiap hari untuk memperlancar upaya Anda dalam kemahiran berbahasa Inggris. Silahkan disimak!

Sand : pasir27. Tablespoon : sendok makan
1. Water : air28. Fork : garpu
2. Sugar : gula29. Napkin : serbet
3. Air : udara30. Glass : gelas
4. Hair : rambut31. Cup : cangkir
5. Money : uang32. Cupboard : lemari
6. Salt : garam33. Stove : kompor
7. Countable noun:34. Refrigerator : kulkas
8. Pillow : bantal35. Frying pan : wajan/penggorengan
9. Bolster : guling36. Pan : panci
10. Blanket : selimut37. Kettle : ceret
11. Wardrobe : lemari pakaian38. Tray : nampan
12. Mattress : kasurThings in the livingroom
13. Bed : tempat tidur39. Curtain : tirai
14. Toothbrush : sikat gigi40. Fan : kipas angin
15. Soap : sabun41. Table : meja
16. Shampoo : sampo42. Chair : kursi
17. Tooth paste : pasta gigi43. Television : televisi
18. Towel : handuk44. Aquarium : akuarium
19. Dipper : ciduk atau gayung45. Bookself : rak buku
20. Pail : emberThings in the garage
21. Mirror : cermin46. Bicycle : sepeda
22. Comb : sisir47. Tire : ban
23. Knife : pisau48. Ladder : tangga
24. Bowl : mangkuk49. Hammer : palu
25. Plate : piring50. Nail : paku
26. Teaspoon : sendok teh

Kosa Kata Bahasa Inggris Keren

Kosa Kata Bahasa Inggris Keren

Ketika belajar bahasa Inggris tentang vocabulary, tidak lengkap dan tidak afdol jika Anda tidak belajar kosa kata bahasa Inggris yang keren. Ada banyak keuntungan yang bisa Anda dapatkan dengan mempelajari istilah tersebut, salah satunya adalah akan terlihat keren dengan kosakata tersebut.

Untuk mengetahui apa kosa kata yang keren ini, di bawah ini adalah contoh dan arti dari kosa kata bahasa Inggris yang keren untuk Anda.

Bob’s Your Unclekamu mulai lagiCock-updalam masalahWhingeMerengek
Anti-Clockwisetidak bijakBloodySialTadSedikit
C of Egereja di InggrisGive You A BellMeneleponTennerSepuluh
PantsCelana dalamBlimeyAstagaFiverLima
Throw a Spanner in the Worksmembuat masalahWankerIdiotSkiveMenghindari melakukan sesuatu
ZedSuara zzzzGuttedHancurToffKelas atas
AbsobloodylootelyYaBespokeBuatan customPunterPelanggan PSK
NoshmakananChuffedBanggaScouserPenduduk kota
One Offhanya sekaliFancyMenyukaiQuidPonsterling
ShambleskekacauanSod OffMarahTaking the PissMabuk
Arse-over-titjatuhLost the PlotGilaLooToilet
BrillianthebatFortnightDua mingguNickedDicuri
Dog’s Dinnertampil kerenSortedDirencanakanNutterSi gila
Up for itniat mesumHooverKosongKnackeredLelah
On the Pullniat mesumKipTidurGobsmackedterkesan
Made RedundantdipecatBee’s KneesKerenDog’s Bollockskeren
Easy PeasymudahKnow Your OnionsBanyak diketahuiChapteman
See a Man About a Dogharus setujuDodgyCurigaBuggersi brengsek
Up the DuffhamilWonkyTidak benarBog Rolltisu toilet

Tips Sukses Belajar Bahasa Inggris

Tips Sukses Belajar Bahasa Inggris

Dengan memperluas pengetahuan dan kosakata Anda, Anda dapat berkomunikasi lebih jelas. Selain itu, mempelajari kata-kata baru adalah kegiatan yang menyenangkan karena dapat dilakukan dengan orang-orang di sekitar Anda. Tantang teman dan keluarga untuk mempelajari kata-kata baru bersama.

1. Baca, Baca, dan Baca.

Semakin banyak Anda membaca, seperti novel, majalah, dan surat kabar,atau artikel yang memakai bahasa inggris semakin banyak kata yang akan Anda pelajari. Ketika Anda membaca dan menemukan kata-kata baru, cobalah untuk mempelajari makna kalimat dan mencari artinya di kamus. Tulis kata-kata baru yang Anda temukan. Dengan begitu, kosa kata Anda akan meroket.

2. Gunakanlah kamus dan ensiklopedia.

Cari versi yang Anda inginkan, baik cetak, perangkat lunak, atau media online. Kamus berkualitas seratus kali lebih baik daripada penerjemah Google. Setiap kali Anda menemukan kata baru, lihat artinya di kamus untuk mengetahui cara mengucapkannya dan artinya. Gunakan ensiklopedi untuk menemukan antonim dan sinonim dari kata atau frasa.

3. Buatlah kamus sendiri

Ini adalah ide yang sangat bagus untuk menulis kata baru yang Anda temukan. Ketika Anda menulisnya, Anda akan mengenali lebih cepat kata-kata baru yang Anda temukan. Selain itu, kamus pribadi juga akan meningkatkan kepercayaan diri Anda untuk mempelajari lebih banyak kata baru.

4. Pelajari satu kata setiap hari.

Ini adalah teknik yang digunakan banyak orang untuk menambahkan kata-kata baru.

5. Gunakan permainan.

Cari permainan kata yang menantang sehingga Anda dapat menemukan kata baru. Contohnya vidio game, puzzle, anagrams, scrabble, acak kata, dan boggle.

6. Terlibatlah dalam percakapan.

Berbicara dengan orang lain dapat membantu Anda menemukan kata-kata baru. Seperti membaca, ketika Anda mendengar kata baru, jangan lupa untuk menulisnya sehingga Anda dapat mempelajarinya nanti.

Kunci untuk meningkatkan kosa kata Anda ada di tangan Anda. Dengan menggunakan tips dalam artikel ini, Anda seharusnya dapat menemukan cara untuk memperkuat penggunaan bahasa Inggris Anda. Atau jika Anda masih kesulitan dan bingung, Anda bisa cari tempat kursus bahasa inggris di dekat rumah Anda atau bisa juga kursus bahasa inggris di pare ( Recommended )

Kursus-Belajar Bahasa Inggris di Pare
Kursus-Belajar Bahasa Inggris di Pare membumi.com

Nurfasta